Uneg-Uneg Soal Motor Disini Tempatnya

Showing posts with label CDI. Show all posts
Showing posts with label CDI. Show all posts

20 August 2021

Jumeko Sakit Bikin Hati Ketar Ketir

Jumeko Sakit Bikin Hati Ketar Ketir


Assalamualaikum, Mas Bro Mba Sist. OM sedang bersedih hati karena Jumeko sedang sakit dan masih belum tau penyebab utamanya apa. Jumeko tiba-tiba mati mendadak saat hendak mengantarkan Nyonya Muda. Sekitar jalan 200 meter, sudah tidak bisa dihidupkan meski sudah diselah berkali-kali. Betis mulai terasa kencang hingga akhirnya menyerah untuk kembali dan beristirahat. Ngaso dulu Mas Bro Mba Sist, cape menggeh menggeh ini. Tenangkan hati dan pikiran,mulai coba analisa.

03 April 2015

Jupiter MX Seher 62mm Cuma “Bengkak” 174cc?

Jupiter MX Seher 62mm Cuma “Bengkak” 174cc?


Lagi-lagi OM merasakan ada yang aneh tatkala membaca sebuag berita dari tabloid otomotif terkemuka di Indonesia versi cetak. Dan makin terasa lagi ketika membaca versi onlinenya. Tentang Jupiter MX yang dibesarkan kapasitas mesinnya dengan menggunakan seher ukuran 62mm, kok hasilnya hanya 174cc?

12 January 2015

Masalah Kendala Bikin Motor Injeksi Kencang

Masalah Kendala Bikin Motor Injeksi Kencang


Motor dengan pengabutan bbm injeksi sudah semakin banyak, bahkan pabrikan motor pun sudah banyak juga line up injeksinya. Tapi bila mas bro mba sist memperhatikan, masih sedikit motor injeksi yang dibikin kencang oleh pemiliknya. Kenapa?Ada apa? Yuk kita bahas satu satu dua dua….

24 April 2013

Lebih Baik BRT Hyperband atau Dualband?

Lebih Baik BRT Hyperband atau Dualband?


Sudah sangat sering OM mendapat pertanyaan ketika ada seseorang yang ingin mengganti CDI standarnya dengan CDI yang lebih baik lagi.Pilih CDI BRT yang Hyperband atau Dualband?Dilihat dari fitur dan spek, BRT Dualband memang lebih baik dari BRT Hyperband karena memiliki dua kurva pengapian yang bisa dipindah-pindah sesuai dengan kebutuhan disaat berkendara.CDI BRT Dualband mempunyai 3 tipe, yaitu ST, TR dan RK.