Uneg-Uneg Soal Motor Disini Tempatnya

07 December 2014

Handle (Tuas) Kopling Motor Ngunci bin Macet

Handle (Tuas) Kopling Motor Ngunci bin Macet


Sudah 3 hari dikerjain sama handle atau tuas kopling yang bila ditarik, tak mau kembali seperti semula. Seolah-olah daya pegas dari per kopling melemah. Sempat kepikiran mau membuka bak kopling tapi cari info dulu deh. Akhirnya dapat saran dan ternyata hanya gara-gara hal selepe.... 

06 December 2014

Spesifikasi Yamaha Mio 125 M3 Blue Core

Spesifikasi Yamaha Mio 125 M3 Blue Core


Akhirnya keluar juga spesifikasi Mio 125 M3 blue core secara resmi. Nantinya akan OM buat perbandingan dengan matik 125 berpendingin udara lainnya. Yuk simak lebih lanjut untuk mengetahui spesifikasi Yamaha Mio 125 M3 blue core. Agar lebih lengkap lagi, akan OM tambahkan juga foto dari Mas Taufik TMCblog.
Fitur Yamaha Mio 125 M3 Blue Core

Fitur Yamaha Mio 125 M3 Blue Core

Mesin New Mio M3 125 berkapasitas 125 cc, tenaga maksimalnya 9,52 PS/8.000 rpm, torsi maksimalnya 9,6 Nm/5.500 rpm dan berat mesin 32,6 kg. Mesinnya berpendingin udara dan menggunakan settingan CVT terbaru. Berkat penggunaan mesin Blue Core, berat mesin menjadi paling ringan di kelasnya.
Yamaha Mio 125 M3 Resmi Rilis Harga Mulai Rp 13 jutaan

Yamaha Mio 125 M3 Resmi Rilis Harga Mulai Rp 13 jutaan


New Mio M3 125 juga merupakan motor pertama produksi Yamaha Indonesia yang menggunakan teknologi Blue Core sehingga membuatnya Efisien – Bertenaga – Handal. Dan membuatnya lebih irit 50 % dibandingkan model generasi awal yang bermesin karburator, namun tenaga dan torsinya lebih besar. Efisien dengan peningkatan proses pembakaran, Bertenaga karena minim gaya gesek dan pendinginan optimal, Handal berkat DiAsil Cylinder dan Forged Piston yang sudah terbukti.

05 December 2014

Ajak Teman Nonton Video Bisa Dapat Mio 125 Blue Core

Ajak Teman Nonton Video Bisa Dapat Mio 125 Blue Core


Waktu peluncuran semakin dekat dan Yamaha semakin "menggila". Yamaha menyediakan satu buah unit Mio 125 Blue Core sebagai Grand Prize bagi yang beruntung! Apalagi caranya sangat mudah sehingga tiap orang punya kesempatan untuk mendapatkannya. Bagaimana caranya? Yuk mari mas bro mba sist simak lebih lanjut

04 December 2014

Pengertian Tune Up Beserta Tips n Trick ala OM

Pengertian Tune Up Beserta Tips n Trick ala OM


Sebelumnya apa itu bore up sudah OM bahas ala OM dan kini saatnya bahas apa itu tune up. Tentunya pengertiannya menurut versi OM ya. Walaupun kata-katanya berbeda tapi intinya sama kok sebenarnya...hehehe. Yok kita bahas “cun ap” (tune up). 

03 December 2014

Susunan Pembalap dan Tim Indonesia di Yamaha Asean Cup Race 2014

Susunan Pembalap dan Tim Indonesia di Yamaha Asean Cup Race 2014

Tak lama lagi akan berlangsung balap semerek dalam lingkup ASEAN, yaitu Yamaha Asean Cup Race 2014. Meskipun lingkup Asean tapi akan ada pembalap dari Jepang dan India. Siapa sajakah pembalap dari Indonesia yang akan berlaga di YACR 2014?

02 December 2014

Siluet Yamaha Mio 125 Blue Core Hadir di Web Resmi Yamaha

Siluet Yamaha Mio 125 Blue Core Hadir di Web Resmi Yamaha

Lagi-lagi berawal dari keisengan untuk surfing bin menjelajah berbagai web, OM menemukan sesuatu yang menarik. Apakah hal tersebut. Yang jelas masih berhubungan dengan motor baru. 

01 December 2014

"Halo Bulan" Terlihat di Perbatasan antara Jakarta dan Tangerang Selatan

"Halo Bulan" Terlihat di Perbatasan antara Jakarta dan Tangerang Selatan


Setelah mencuci Si Denok selepas Isya, iseng-iseng melihat langit dikala malam. Fenomena alam yang tak biasanya nampak, akhirnya terjadi juga. Halo bulan terlihat cukup jelas di tengah cerahnya langit. Langsung saja mencari camdig (digital kamera) dan mengabadikannya. Terlihat cantik kan.