Uneg-Uneg Soal Motor Disini Tempatnya

Showing posts with label motorsport internasional. Show all posts
Showing posts with label motorsport internasional. Show all posts

22 March 2016

Valentino Rossi Resmi Tekan Kontrak 2 Tahun dengan Yamaha

Valentino Rossi Resmi Tekan Kontrak 2 Tahun dengan Yamaha


Kabar gembira nih untuk Mas bro Mba sist fans dari Yamaha maupun Rossi. Untuk fans Rossi setidaknya bisa bernafas lega bahwa Sang Legenda Hidup tersebut akan 90% tampil hingga tahun 2018. 10%nya tergantung dari Allah Yang Maha Esa. Dan sudah dipastikan bahwa Valentino Rossi resmi tekan kontrak bersama pabrikan Yamaha untuk mengarungi kejamnya balap roda dua yang paling bergengsi di dunia ini. 

21 March 2016

Hasil Race MotoGP Qatar 2016 - Lorenzo Anteng Jadi Juara Seri!

Hasil Race MotoGP Qatar 2016 - Lorenzo Anteng Jadi Juara Seri!


Uwaaahhh...kesal sekali tidak bisa melihat siaran langsung MotoGP yang berlangsung di sirkuit Losail, Qatar 2016. Padahal jam 12 lewat sudah kebangun, dan masih melek sampai jam 1 kurang 5 menit. Jadi mohon maaf ya tidak terlalu mendetil. Yups...seperti yang sudah banyak diberitakan atau bagi yang menontonnya, seperti yang sudah terjadi. Lorenzo "anteng" menjadi juara seri di sirkuit Losail, Qatar!

20 March 2016

Jika Tak Apes Lorenzo Punya Peluang Besar Jadi Juara Seri Pembuka

Jika Tak Apes Lorenzo Punya Peluang Besar Jadi Juara Seri Pembuka


Beberapa tahun belakangan ini, Jorge Lorenzo banyak mendapatkan hal yang kurang berkenan yang menyebabkan perjuangan do'i untuk menjadi juara dunia lebih sulit. Di seri pembuka ini, jika Lorenzo tidak apes maka ada kemungkinan bisa menjadi juara seri dengan cukup mudah. 
Hasil Kualifikasi MotoGP Seri 1 Losail Qatar 2016 - Lorenzo Raih Pole

Hasil Kualifikasi MotoGP Seri 1 Losail Qatar 2016 - Lorenzo Raih Pole


Kesibukkan yang terus menerpa OM membuat ini warung jadi kurang update. Atau mungkin memang jarang update ya? Hehehe...akhirnya sampailah kita bisa menonton kembali ajang balap roda dua paling bergengsi di jagat raya ini. Bertempat di sirkuit Losail, Qatar, Lorenzo meraih pole.

06 March 2016

Hasil Akhir Tes Resmi MotoGP di Losail - Lorenzo Menakjubkan!

Hasil Akhir Tes Resmi MotoGP di Losail - Lorenzo Menakjubkan!


Berakhir sudah tes resmi sebelum pagelaran balap paling bergengsi roda dua dimulai. Nama Jorge Lorenzo hadir di puncak Gunung Midori eh di puncak pembalap tercepat dan bahkan menorehkan best time yang fantastis.

05 March 2016

Analisa Hasil Tes Resmi MotoGP Hari Ke Dua

Analisa Hasil Tes Resmi MotoGP Hari Ke Dua


Maverick Vinales tampil yang tercepat pada tes resmi MotoGP hari kedua di sirkuit Losail, Qatar. Tapi walaupun demikian, kita harus melihat siapa sih yang paling konsisten karena akan percuma bisa cetak waktu tercepat tapi tidak konsisten. Bisa-bisa awalnya ngacir lancar tapi di tengah jalan malah ngedrop performanya. Dan nampaknya itu bisa saja terjadi.

04 March 2016

Hasil Tes Resmi MotoGP Hari Ke 2 - Vinales Beri Kejutan!

Hasil Tes Resmi MotoGP Hari Ke 2 - Vinales Beri Kejutan!


Kejutan demi kejutan telah terjadi di tes resmi MotoGP hari ke 2, 3 Maret 2016 di sirkuit Losail, Qatar. Contohnya adalah Maverick Vinales, pembalap dari tim Ecstar Suzuki ini mampu "menyodok" untuk menjadi yang tercepat. Sugoooiii!

03 March 2016

Hasil Tes Resmi MotoGP Hari Pertama - Lorenzo Dominan!

Hasil Tes Resmi MotoGP Hari Pertama - Lorenzo Dominan!


Tak terasa pagelaran balap roda dua yang paling bergengsi akan di mulai, tes resmi MotoGP di sirkuit Qatar pun juga sudah mulai dilakukan. 2 Maret atau lebih tepatnya kemarin sudah dilakukan. Hasilnya? Jorge Lorenzo menjadi pembalap yang paling cepat!

20 February 2016

Hasil Keseluruhan Winter Test MotoGP Phillip Island - Vinales Buat Kejutan!

Hasil Keseluruhan Winter Test MotoGP Phillip Island - Vinales Buat Kejutan!


Selesai sudah sesi tes resmi MotoGP di sirkuit Phillip Island, Australia. Cukup banyak kejutan yang hadir di tes pramusim ini. Gabungkan hasil tes dari hari pertama hingga akhir dan akan memunculkan Maverick Vinales sebagai yang tercepat mengalahkan para pembalap unggulan.

19 February 2016

Hasil Sementara Winter Tes MotoGP Day 3 - Vinales Masih Pegang Kendali

Hasil Sementara Winter Tes MotoGP Day 3 - Vinales Masih Pegang Kendali


Cuaca cerah nan bersahabat untuk saatnya melakukan tes dengan lebih serius dan mengeluarkan segala macam potensi yang terpendam. Dan berdasarkan hasil tes resmi MotoGP pramusim ini, pada pukul 10 lewat 43 menit waktu setempat, Maverick Vinales masih menjadi yang tercepat!
Hasil Winter Tes MotoGP Phillip Island Day 2 - Vinales Bikin Kejutan

Hasil Winter Tes MotoGP Phillip Island Day 2 - Vinales Bikin Kejutan


Akhirnya cuaca mulai bersahabat di hari ke 2 pada winter tes resmi, setelah  sebelumnya di hari pertama hujan lebat dan para pembalap mulai frustasi. Maverick Vinales pembalap dari tim Suzuki Ecstar mencatatkan namanya sebagai pembalap tercepat. 

15 February 2016

Launching Repsol Honda Team di Sentul Bikin Bangga

Launching Repsol Honda Team di Sentul Bikin Bangga


Pagi hari membuka website resmi MotoGP dan dibuat terkejut, heran, bangga,takjub dan apalagi ya yang pas? Pokoknya semuanya bercampur menjadi satu kesatuan yang tak bisa diungkapkan (hehehe...lebay ya?)

13 February 2016

Pedrosa dan Marquez Futsal dengan Rekan Media

Pedrosa dan Marquez Futsal dengan Rekan Media


Duuuhhhh...enaknya dengan media resmi, bisa main futsal dengan para pembalap TOP dunia macam Dani Pedrosa dan Marc Marquez. Begitulah yang OM teriakkan dalam hati ketika lagi main ke situs resmi MotoGP. Terlihat jelas Marquez dan Pedrosa sedang futsal.

11 February 2016

Tagline Satria F150 Juga Ada di Wearpack Duo Suzuki MotoGP

Tagline Satria F150 Juga Ada di Wearpack Duo Suzuki MotoGP


Di artikel sebelumnya tagline Satria F150, kita sudah mengetahui bahwa tagline Satria F150 FI, "Nyalakan Nyali" terpampang jelas di tebeng depan dan "Satria F150 terlihat di sayap bagian bawah. Ternyata tidak sampai disitu saja, pada wearpack duo pembalap andalan Suzuki di pentas balap paling bergengsi di dunia ini juga ada tagline "Nyalakan Nyali".

08 February 2016

Gambaran Kasar Peta Persaingan Pembalap MotoGP 2016

Gambaran Kasar Peta Persaingan Pembalap MotoGP 2016


Sesi tes resmi MotoGP di sirkuit Sepang, Malaysia, resmi sudah berakhir. Dari 3 hari tes berlangsung, setidaknya kita bisa mendapatkan gambaran kasar peta kekuatan para pembalap MotoGP untuk musim 2016. Disebut kasar karena ini masih tes resmi pertama yang dijalankan. Masih ada kesempatan untuk merombaknya di sesi tes resmi berikutnya. Tapi tetap penasaran kan dengan peta kekuatan MotoGP 2016?
Hasil Tes Resmi MotoGP Hari Ke Tiga di Sepang - Duo Yamaha Kembali Dominasi

Hasil Tes Resmi MotoGP Hari Ke Tiga di Sepang - Duo Yamaha Kembali Dominasi


Pada hari kedua, Ducati menggila dengan berhasil menempatkan dua pembalapnya ada di urutan tiga tercepat. Namun pada hari terakhir sesi tes resmi MotoGP yang berlangsung di sirkuit Sepang, Malaysia, Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi berhasil menempati satu dan dua pembalap tercepat. 

06 February 2016

Hasil Tes Hari Ke Dua Sepang - Ducati Menggila!

Hasil Tes Hari Ke Dua Sepang - Ducati Menggila!


Hari kedua sesi tes resmi yang digelar di sirkuit Sepang, Malaysia penuh dengan kejutan. Seperti kembalinya Casey Stoner di pabrikan asal Italia, Ducati. Dan yang paling mencengangkanya adalah Ducati berhasil menempatkan dua pembalapnya berada di top 3 pada hari kedua sesi tes resmi MotoGP.

04 February 2016

Hasil Tes Resmi MotoGP Sepang 2016 Hari Pertama - Duo Yamaha Dominasi

Hasil Tes Resmi MotoGP Sepang 2016 Hari Pertama - Duo Yamaha Dominasi


Tak terasa libur MotoGP begitu singkat, hingga sekarang ini sudah masuk sesi tes resmi musim dingin MotoGP di sirkuit Sepang, Malaysia. Di hari pertama, duet maut Yamaha yang musim lalu menghadirkan pertunjukkan menarik, yaitu Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi, berhasil menduduki yang tercepat.

19 January 2016

Movistar Yamaha MotoGP Presentasi Team 2016

Movistar Yamaha MotoGP Presentasi Team 2016


Bertepatan dengan tanggal peluncuran Yamaha Aerox 125 LC, bertepatan pula dengan dilakukannya presentasi team Movistar Yamaha MotoGP yang akan mengarungi musim balap 2016. Rupa Yamaha M1 yang akan berlaga nanti pun juga sudah diungkap tabirnya oleh duo rider Movistar Yamaha MotoGP, siapa lagi kalau bukan Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi.
Hayyooo Tebak (Lagi) Ini Motor Apa?

Hayyooo Tebak (Lagi) Ini Motor Apa?


Beberapa hari ini belakangan ini, Yamaha rupanya sedang suka dengan memberikan cover yang menutupi produknya. Setelah sebelumnya ternyata Yamaha melaunching Aerox 125, sekarang motor apa ya yang akan dilaunching?