Uneg-Uneg Soal Motor Disini Tempatnya

17 January 2022

Cara Kerja Hybrid Yamaha Fazzio Menarik

Cara Kerja Hybrid Yamaha Fazzio Menarik


Assalamualaikum, Mas bro Mba sist. Yamaha Fazzio, motor matik 125cc yang mengusung konsep Retro Modern menjadi produk pertama Yamaha yang masuk ke dalam jajaran "Classy Yamaha". Sebutan baru dari Yamaha yang mana sebelumnya ada jajaran yang masuk ke dalam Maxi Yamaha... muehehe...sepertinya akan ada banyak produk baru nih tapi kita simpan dahulu karena ternyata Yamaha membawa fitur yang tergolong baru di kelas 125cc. Tidak baru-baru banget karena kalau di luar negeri ya sudah ada tapi di negeri kita yang tercinta ini, Super Super Rare bertemu dengan teknologi ini di dunia roda dua. Apalagi kalau bukan Hybrid, bagaimana cara kerja Hybrid dari Yamaha Fazzio ini?

20 December 2021

Promo Lokal Gantungan Kunci Shell

Promo Lokal Gantungan Kunci Shell


Assalamualaikum, Mas bro Mba sist. Ada berbagai SPBU yang ada di Indonesia, mulai dari Pertamina, Shell, Total, Vivo, AKR BP, Mobile 1. Dan yang lumayan sering mengadakan promo adalah SPBU Kerang alias Shell. Promo di SPBU Shell biasanya ada yang berlaku untuk seluruh SPBU Shell di Indoensia. Namun ada juga yang hanya promo lokal, biasanya atas inisiatif SPBU itu sendiri. Nah...lalu bagaimana dengan promo gantungan kunci berbentuk logo dari Shell ini?
Pakai Oli Mineral Setelah Buka Mesin

Pakai Oli Mineral Setelah Buka Mesin


Assalamualaikum, Mas bro Mba sist. Jumeko alias Jupiter Mx Kopling selesai menjalani operasi belah mesin. Ada banyak yang diganti tapi tidak apa, yang penting kondisi mesin bisa dipastikan prima sehingga ketika diajak jalan jauh sekali, tidak ada problem yang menghadang. Ketika sudah dirakit kembali, Sang Mekanik sempat menanyakan mau memakai oli mesin apa? Cukup kaget dan mungkin akan timbul perasaan "ini orang pakai oli ini cuma ngejar murah aja kali ya?" . Padahal tidak Mas bro Mba sist, ada alasan tertentu yang membuat OM memakai oli mineral setelah belah mesin. Apakah itu?

18 November 2021

Review Lampu Osram All Seasons di Honda Karisma X 125

Review Lampu Osram All Seasons di Honda Karisma X 125



Assalamualaikum, Mas Bro Mba Sist. Lampu merupakan bagian yang cukup penting dalam berkendara, terutama di malam hari. Nah Denok (Honda Karisma X 125 2005) belum mendapatkan review nih untuk penggunaan lampu osram all seasonsnya. Kalau hanya melihat dari umurnya, sudah lebih dari 3 tahun. Lupa tepatnya berapa tapi kisaran 3 tahun lebih. Namun untuk masa pakainya hanya beberapa jam saja, maklum, karena selama ini keseringan jadi penghias garasi saja. Lalu bagaimana reviewnya?
Yamaha YZF-R15S V3 Resmi Launching di India

Yamaha YZF-R15S V3 Resmi Launching di India


Assalamualaikum, Mas Bro Mba Sist. Masih segar dalam ingatan di negeri Vrindivan meluncurlah generasi terbaru dari Yamaha YZF-R15 generasi ke empat. Masih menggendong spek mesin yang sama dengan sebelumnya, namun ada sedikit penyesuaian agar lulus EURO di sana, paling berubah ada pada bagian facia. Yups....garis desain global akhirnya menurun ke YZF-R15 V4 dengan mengambil basis desain dari YZF-R7. Kabar terbaru, Yamaha India launching lagi motor baru nih. Apaan tuh?

30 August 2021

Klasemen MotoGP Seri 13 di Silverstone Pembalap KYT Raih Podium

Klasemen MotoGP Seri 13 di Silverstone Pembalap KYT Raih Podium


Assalamualaikum, Mas Bro Mba Sist. Pagelaran MotoGP sudah mampir ke negerinya Ratu Elizabeth, Inggris. Lebih tepatnya di sirkuit Silverstone, MotoGP seri ke 13 telah berlangsung. Bila dibandingkan dengan seri sebelumnya, "perang" pada race kurang terlihat. Padahal sebenarnya sudah berlangsung bahkan dari Free Practice 1. Suhu udara dan suhu permukaan aspal yang cukup rendah membuat penentuan strategi terutama ban jadi sangat menentukan.

26 August 2021

Jumeko Sakit Bikin Ketar Ketir Part 2

Jumeko Sakit Bikin Ketar Ketir Part 2


Assalamualaikum, Mas Bro Mba Sist. Jumeko OM sedang sakit, yang belum baca bisa ke link di sebelah sini. Penyebab sakitnya belum diketahui, pada artikel sebelumnya sudah analisis tapi karena spare partnya belum ada maka harus menunggu terlebih dahulu agar bisa membuktikannya. Nah....spare partnya sudah ada, yuk saatnya kita coba.

25 August 2021

Pilihan Warna Honda CB150R 2021 Street Fighter

Pilihan Warna Honda CB150R 2021 Street Fighter


Assalamualaikum, Mas Bro Mba Sist. Naked sport andalan PT Astra Honda Motor di kelas 150cc 4tak yang menggendong mesin DOHC mempunyai dua varian, yaitu Standar dan SE (mungkin Special Edition). Tentunya membuat pilihan warnanya jadi lebih beraneka ragam. Selain itu setidaknya ada 3 perbedaan yang terlihat pada bagian luar. Apa saja itu?
First Impression Kampas Rem Depan Daytona Lapinus Fibers

First Impression Kampas Rem Depan Daytona Lapinus Fibers


Assalamualaikum, Mas Bro Mba Sist. Pengereman menjadi salah satu bagian yang penting ketika kita sedang berkendara. Maka dari itu OM berkeinginan untuk sekedar mengembalikan kembali kemampuan yang ada pada rem depan Jumeko. Seperti yang Mas Bro Mba Sist tahu, untuk rem depan Jumeko menggunakan kampas rem Aspira yang telah menempuh lebih dari 50000 km selama 5 tahun. Untuk detil lengkapnya bisa klik link di sebelah ya (Click Here) . Setelah mempertimbangkan, melihat, dan membandingkan, akhirnya jatuh kepada kampas rem depan Daytona Ultra Force tipe Lapinus Fiber. Why?