Sudah beberapa hari ini blog sedang dalam keadaan kosong. Kesibukkan meningkat plus daya tahan yang sedang berkurang, akhirnya OM pun runtuh dengan sendirinya. Yups...sakitnya tidak begitu parah tapi sangat perlu istirahat. Beruntungnya keadaan sudah agak membaik sehingga bisa berharap membahas motor-motor baru yang bulan ini mulai dirilis. Yang jelas ada New Sonic 150, All New CB150R, dan bahkan dari Kawasaki juga ada, yaitu D-Tracker 150 dengan ukuran velg yang baru. Amunisi baru semakin memanaskan persaingan roda dua di Indonesia. Siapa yang kuat dialah yang bertahan.
05 August 2015
Intermezzo - Sakit Karena Kesibukan
OprekMotore | 05 August 2015
Related Posts
Zaman Sudah Edan! Sepasang Kekasih Intim Di Tempat Terbuka dengan Santainya! Indonesia merupakan negara yang menganut budaya Timur. Sopan santun, keramahan, dan menunjunjung tinggi nilai buday
Bunyi Jedak Jeduk Shock Depan Atasi Pakai Oli Samping Part 2gejala oli sok depan bocorAssalamualaikum Mas Bro Mba Sist. Pikiran lagi mumet Mas Bro Mba Sist. Nampak ada oli pada in
Analisa MotoGP Silverstone 2015 - Mengerucut Pada Lorenzo Vs Marquez Maghrib nanti, Insya Allah akan ada pagelaran MotoGP Seri 12 di sirkuit Silverstone, London, Inggris. Kejar-kejara
Yamaha NMAX 125 Laris di Eropa - Value of Money Tinggi Yamaha NMAX 150, sebuah motor dengan transmisi otomatis yang menyasar segmen premium. Dibekali dengan berbagai fit
No comments:
Post a Comment