Uneg-Uneg Soal Motor Disini Tempatnya

31 January 2012

Stabilizer Stang Satria F di Jupiter Mx, Redam Getaran Gaya Oke

Stabilizer Stang Satria F di Jupiter Mx, Redam Getaran Gaya Oke

Sepeda motor standar dari pabrikan sudah diberikan performa yang cukup sebagai alat berkendara agar mampu mengantarkan dari suatu tempat ke tempat yang lain. Bila ada yang kurang puas dengan performa standarnya maka bisa upgrade atau bahasa lainnya adalah korek performanya. Biasanya setelah peningkatan tenaga, getaran mesin akan ikut bertambah. Ada salah satu cara nih agar getaran mesin bisa lumayan teredam.
Akurasi Spidometer Yamaha Jupiter Mx

Akurasi Spidometer Yamaha Jupiter Mx

Lama-lama jadi penasaran juga, seberapa akurat sih spidometer Yamaha Jupiter Mx?Dan sebenarnya OM sudah mengetesnya sejak lama, namun baru OM publikasikan sekarang..hehehe....namanya juga manusia, lupa.OM mengetesnya ketika sudah menempuh jarak 13361,3KM dan karena OM memakai SmartPhone berbasis Andorid, maka OM memakai aplikasi Ndrive. Aslinya ini aplikasi GPS dan ketika sedang bergerak maka akan menunjukan kecepatan sebenarnya tapi sayangnya tidak bisa merekam kecepatannya.
ENEOS Sponsor Baru Yamaha di MotoGp?

ENEOS Sponsor Baru Yamaha di MotoGp?

ENEOS(bukan eh ngelos ya) dikabarkan telah resmi menjadi sponsor Yamaha di MotoGp. JX Nippon Oil & Energy Corporation merupakan perusahaan di belakang merek produk dan stasiun layanan Eneos. Perusahaan ini berasal dari Jepang. Brand ini menggantikan posisi Petronas sebagai sponsor resmi Yamaha.

28 January 2012

Matik Anyar Yamaha, Mio J-FI

Matik Anyar Yamaha, Mio J-FI

Produk baru dari Yamaha yang kabarnya akan dilaunching pada bulan Februari 2012 ini memiliki teknologi yang telah ada di produk Yamaha Indonesia lainnya, yaitu DiAsil Cylinder tahan baret berpaduan dengan forged piston yang ringan namun kuat serta bidang gesekan yang minim dengan dinding liner. Lalu disuntikannya teknologi Fuel Injection terbaru Yamaha yang disebut Yamaha Mixture JET-Fuel Injection (YMJET-FI) pada produknya yang paling laris.
Top Ten Motor Terlaris 2011

Top Ten Motor Terlaris 2011

Tahun 2011 telah berlalu dan kini kita sudah ada di tahun 2012. Tahun 2011, Honda berhasil mempertahankan tradisinya sebagai leader penjualan secara keseluruhan bahkan jarak dengan rval sejatinya semakin besar.Produk-produk terbaru yang dikeluarkan serta bertambahnya kapasitas produksi dari semua pabriknya di Indonesia yang mampu sentuh 4 juta unit/tahun,semakin memperkuat Honda.

16 January 2012

Terima Kasih, SABER!

Terima Kasih, SABER!

SABER(Sapu Bersih Ranjau Paku). Komunitas sukarela ini sangat besar jasanya. Di saat banyak orang yang tidak peduli dengan keadaan jalan terutama dengan sesama pemakai jalan, mereka dengan sukarela tanpa pamrih menyapu bersih ranjau paku yang betebaran di jalanan Ibukota Jakarta.

15 January 2012

Logo 3D New Striping New Jupiter Mx

Logo 3D New Striping New Jupiter Mx

Tahun 2012 Yamaha Indonesia mulai bergerak kembali untuk meluncurkan produk baru serta facelift beberapa produknya.Ssttt...denger-denger produk barunya akan keluar bulan ini, kita tunggu saja ya. Facelift New Jupiter Z telah meluncur, striping warna putih dan dibintangi oleh pembalap andalan Yamaha di MotoGp, yaitu Jorge Lorenzo. Lalu tanggal 10 Januari 2012 yang lalu, bebek super Yamaha juga tak ingin ketinggalan.
no image

Pemberitahuan. Perubahan Sistem.

Pemberitahuan ini kami beritahukan kepada semua yang telah berkunjung ke blog ini.

Mulai 15 Januari 2012, kami tidak menerima pemesanan barang(part motor) sehingga hanya akan menyediakan informasi seputar sepeda motor. Kami masih menyediakan info tentang harga part performance maupun aksesoris tapi hanya sebagai info saja. Jika masih ingin memesan lewat kami, boleh-boleh saja tapi kami jadi toko online dan untuk part tertentu menjadi perantara saja.

Demikianlah pemberitahuan yang dapat kami berikan.Terima Kasih.